Bantu Petani Panen Padi, Bentuk Dukungan Babinsa Koramil Mamasa Sukseskan Swasembada Pangan

    Bantu Petani Panen Padi, Bentuk Dukungan Babinsa Koramil Mamasa Sukseskan Swasembada Pangan

    Mamasa, - Babinsa Koramil 1428-01/Mamasa pratu Enos Iba melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus bantu bapak (Dian) dan masyarakat gotong royong panen padi di Desa Osango Kecamatan Mamasa Kabupaten Mamasa, Senin (05/02/2024)

     Babinsa Pratu Enos mengatakan, kegiatan pendampingan ini dilakukan untuk memberikan motivasi kepada petani dengan tujuan meningkatkan swasembada pangan.

    “Sudah menjadi tugas kami untuk mendampingi para petani, kami selalu melakukan pendampingan mulai dari pengolahan, penanaman padi sampai dengan panen seperti sekarang ini, ” jelas Babinsa.

    Sementara itu ditempat terpisah Danramil 1428-01/Mamasa mengatakan, Kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk monitoring bidang pertanian sebagai salah satu langkah untuk mensukseskan program Pemerintah dalam rangka mewujudkan swasembada pangan.

    “Dengan memberikan pendampingan ke warga yang sedang memanen padi, Babinsa sudah melaksanakan tugas kewilayahan yang di perintahkan oleh Komando Atas, ” Ucapnya.

    mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Prajurit Korem 142/Tatag terima Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Apel Pagi, Danrem 142/Tatag tekankan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jelang Pelantikan Prabowo, Rakyat: Selamat Datang Presiden Baru, Harapan Baru, Indonesia Baru
    Brigjen TNI Hartono: Memimpin dengan Tindakan, Bukan Kata-Kata
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan

    Ikuti Kami